tempat tinggal

Survey: Hong Kong Termasuk Tempat Tinggal Termahhal di Dunia

Bagi yang pernah tingggal dan menetap di Hong Kong pasti tau betapa tidak murahnya biaya hidup di Negeri Beton. Dan ternyata, negeri yang menjadi tempat bagi sekitar 150 ribbu pekerja migran Indonesia (PMI) menempati posisi kelima tempat tinggal termahal di dunia. RTHK melansir, sebuah survei yang dilakukan dua kali setahun melansir hal itu. Peringkat ini turun satu peringkat dari tahun lalu. Di atas Hong Kong ada Singapura, Zurich, Jenewa, dan New York. Singapura sendiri mempertahankan posisi teratas sebagai tempat tingggal termahal untuk kesembilan kalinya, menyamai Zurich. “Survei yang dilakukan oleh Economist Intelligence Unit (EIU) menunjukkan bahwa meredanya gangguan rantai pasokan ... Selengkapnya